Senin, 23 Januari 2012

DUSUN WIDODAREN LOR SANGAT TERKENAL DENGAN NAMA KEDUNG JAMBAL SAMPAI ADA ORANG MADIUN YANG MEMANCING IKAN DI SANA. LETAK DUSUN DI PESISIR BENGAWAN SOLO - NGAWI, TEPATNYA DI PERBATASAN ANTARA JAWA TENGAH DENGAN JAWA TIMUR. SUASANA DI BENGAWAN KEDUNG JAMBAL KALAU PADA PAGI HARI, TERLIHAT SEKUMPULAN ORANG-ORANG SEDANG MENCARI IKAN DENGAN MEMAKAI JARING YANG SUDAH DIBENTUK SEPERTI SENDOK YANG BERUKURAN BESAR istilah bhs jawanya : SAMBER,   KALAU BENGAWAN TERJADI LIMBAH MAKA BANYAK SEKALI IKAN-IKAN YANG KELUAR DARI SARANGNYA DISEBABKAN FAKTOR PEMBUANGAN LIMBAH KE SUNGAI. TEMPAT YANG SANGAT COCOK UNTUK PARA PEMANCING BANYAK POHON-POHON YANG RINDANG MEMBERI KETEDUHAN BAGI ORANG YANG MAU MELIHAT PEMANDANGAN SUNGAI BENGAWAN KEDUNG JAMBAL. ADA LOKASI ARUS TEMPAT BERTEMUNYA ALIRAN SUNGAI DARI GUNUNG LAWU DENGAN  SUNGAI BENGAWAN SOLO NAMANYA TEMPURAN KEDUNG JAMBAL DI SITU ADA SEDIKIT KESAKRALAN APALAGI TERDAPAT PUNDEN YANG SAMA PEDUDUK SETEMPAT DINAMAKAN MBAH PUNDEN DI BULAN SYURO ATAU PADA WAKTU - WAKTU TERTENTU ADA JUGA YANG MELAKUKAN RITUAL DI LOKASI TEMPURAN KEDUNG JAMBAL TERSEBUT. BIASANYA YANG DILAKUKAN DENGAN BERENDAM DIRI DI TENGAH-TENGAH ALIRAN YANG BERTEMUNYA DUA ARUS YANG BERLAINAN ARAH. DIKATAKAN TEMPAT ITU DIHUNI SEBANGSA RATU BANGSA JIN, YANG PERNAH ADA ORANG MENGATAKAN DI HUNI RATU ONGGO INGGI.

1 komentar:

balai mengatakan...

Iwak peyek